Mumpung Kemarau, Waspadai 3 Titik Rawan Bocor
pada Atap Rumah!
Atap bocor bila dibiarkan berlama-lama bisa membuat bagian bangunan rusak. Bekas bocoran juga dapat menimbulkan flek yang bikin atap rumah Anda tak sedap dipandang.Banyak hal menyebabkan kebocoran atap rumah.
Salah satunya adalah adanya celah yang membuat air gampang merembes masuk dan mengalir ke bawah.
Untuk mengatasinya, Anda perlu mengetahui adanya tiga titik rawan bocor di atap rumah.
Pertama dari nok atas pegangan genting, kedua genting yang pecah, dan ketiga dari arah talang.
Untuk nok, kebocoran terjadi biasanya akibat lapisan semen untuk pegangan genting tidak kuat atau mulai retak. Cara mengatasinya adalah membongkar lapisan semen yang sudah rusak itu dan menggantinya dengan lapisan baru. Pada kasus genting retak atau pecah, solusi termudah tentu saja menggantinya dengan genting baru.
SID Sitem Informasi Developer Properti klikdisini
Strategi ampuh pemasaran Properti lewat internet klikdisini
Ebook bisnis developer properti klik disini
Kumpulan gambar desain properti sebagai inspirasi desain rumah anda klik disini
Ide-ide gambar dari developer kreatif klik disini
Pelatihan seminar dan workshop Bisnis Developer properti klikdisini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar